Rabu, 15 Mei 2013

Biasa - Inspirational

Dear Blog,

Hari ini saya datang ke kantor seperti biasa. Melakukan pekerjaan yang biasa, bertemu orang- orang yang biasa saya temuin dan mengadakan acara pelatihan yang biasa saya lakukan.
Disaat semua hal dalam hidup kita sudah menjadi rutinitas, maka semuanya menjadi biasa. gak ada yang spesial, We are adapt, that makes us get used to do something.
Speaking of adaptability, masih terinspirasi dari Glee, kali ini saya akan membahas The Glee Project yang merupakan Talent Competition dimana akhirnya akan ditentukan siapa yang akan menjadi new star dalam serial TV Glee.

Jadi intinya begini, tiap season terdiri dari 12 episode, dimana di tiap episode akan terjadi eliminasi satu per satu. tiap episode memiliki tema masing- masing yang very attractive. Diantaranya :
1. Individuality, 2. Dance-ability, 3. Vulnerability, 4. Sexuality, 5. Adaptability, 6. Fearlessness, 7. Theatricality, 8. Tenacity, 9. Romanticality, 10. Actability, 11. Glee-ality

Untuk menjadi pemenang, setiap kontestant harus memiliki 11 kriteria di atas (cukup sulit jika orangnya gak talented) apalagi klo kontestant nya termasuk golongan "biasa' atau garing..dah pasti hopeless.

Dari sini saya mengambil kesimpulan kalo untuk menjadi seorang pemenang, selain diperlukan usaha keras, juga diperlukan talent, karena gak mungkin the winner itu standard person. Hal tersebut pulalah yang membuat saya memutuskan kalau untuk menjadi seorang pemenang, saya harus mengembangkan diri saya menjadi Gak biasa.

"The winner is an extraordinary people with out-standard talent" 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar